Status Selebritis SCTV menampilkan Rischa Novisha yang H2C (harap-harap cemas) menantikan kelahiran buah hatinya. Pertengkaran rumah tangganya dengan artis Garry Iskak rupanya tidak membuatnya lantas menelantarkan kesehatan dirinya dan janinnya. Rischa mengaku rajin memeriksa janin yang dikandungnya dan mengatakan bahwa ia telah di USG beberapa kali dan menemukan bahwa bakal jabang bayinya berjenis kelamin laki-laki. Dalam tayangan Status Selebritis, ia sedang bersiap menuju RS Azra di Bogor.
You may not consider everything you just read to be crucial information about news. But don't be surprised if you find yourself recalling and using this very information in the next few days.Saat telah diperiksa oleh dokter, Rischa semakin khawatir, karena menurut dokter yang mendiagnosanya, posisi janinnya sungsang, namun sang dokter bisa menenangkannya dan berkata bahwa anaknya masih muter-muter dan kondisinya tidak apa-apa. Dokter pun menyarankan supaya Rischa menghindari stress, tapi kalau kondisinya seperti itu? Apalagi dengan keretakan rumah tangganya dengan aktor Garry Iskak, bisakah perempuan yang sedang mengandung ini menghindari stress?
"Aku udah nyiapin bajunya, terus kamarnya, udah 60-70 persen gitu. Sama persiapan mental buat ngelahirin"
"Kalau lingkungan bisa membantu, Insya Allah semua problem bisa dibantu," ujar sang dokter bijak.
Berita terkait:
- Richa Novisha Hamil Richa Novisha Hamil " Richa Novisha artis pendukung dalam film...
- Status Artis Pengganti Twitter Satu lagi terobosan baru di dunia maya untuk mendapatkan popularitas...
- Anna Marissa Melahirkan Bayi Laki-Laki Kabar gembira datang dari Istri Gugun Gondrong, Anna Marissa melahirkan...
- Kiandra Aldya Arka " Bayi Demian Aditya & Yulia Rahman Kiandra Aldya Arka adalah nama bayi Demian sang pesulap dan...
- Update Status Twitter di Facebook Update Status Twitter di Facebook merupakan fitur terbaru yang dimiliki...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar